Harga Advan Vandroid S5G - Ponsel Android Dual SIM Harga Murah Dengan Spesifikasi Tinggi

Advan Vandroid S5G
Advan Vandroid S5G adalah ponsel yang saat ini tampil dengan berani dan siap saing di lelas ponsel premium, ponsel canggih yang didatangkan pihak Advan ini datang dengan 3 fitur yang termasuk andalannya yaitu dengan kehadiran layar yang berkualitas, kamera berkekuatan mantap dan juga menyediakan memori yang luas.

Pada bagian pendukung utamanya datang dari prosesor tangguh Cortex-A7 Quad-core yang memiliki kecapatan CPU-nya mencapai 1.5GHz, dengan fitur Dual SIM yang sangat cocok buat pengguna di Indonesia yang hobi menggunakan lebih dari 1 kartu.

Pada bagian depan terdapat layar keren berkualitas dengan ukuran besar yang termasuk dalam kategori Phablet yaitu memiliki ukuran 5.7 inci, jenis layarnya pun menggunakan TFT Capacitive touchscreen dengan kemampuan menampilkan gambar dengan resolusi Ful HD atau dengan kerapatan 1920×1080 piksel, dan semakin lincah dan kencang performanya dengan sistem operasi Android 4.2 Jelly Bean dan besutan RAM berkapasitas 1GB.

Pada media penyimpanan, ponsel yang bisa BBM-an ini menyediakan memori internal dengan kapasitas besar yaitu 32GB, selain itu jika kapasitas besar tersebut masih dirasa kurang, pengguna bisa memanfaatkan memori eksternalnya yang bisa menggunakan microSD dengan maksimal kapasitas hingga 32GB.

Pada sisi multimedia, ponsel keren yang dikabarkan akan mampu bersaing dengan performa Samsung Galaxy Note 3 ini memiliki kamera utama yang berkekuatan cukup hebat yaitu dengan resolusi 18MP, dengan penunjang fitur pengambilan gambar seperti Auto focus dan LED flash, untuk video call bisa menggunakan kamera depan dengan kekuatan 5MP, terdapat juga koneksi dengan Bluetooth 4.0, kabel data micro USB dan lainnya.
Advan Vandroid S5G
Spesifikasi Advan Vandroid S5G :
Network
Triband GSM /WCDMA 2100 MHz
Dual SIM
Processor
CPU
Cortex-A7 Quad-core 1.5GHz
Os
Android
Android 4.2 Jelly Bean
Display
Type
TFT Capacitive touchscreen
Size
5.7 inci, full HD (1920×1080 piksel)
Camera
Primary
18 MP, Auto focus, LED flash, video recorder
Secondary
5 MP
Memory
Internal
storage 32GB , RAM 1GB
External
microSD up to 32GB
Features
Browser
HTML
Data
3G, EDGE, GPRS
WiFi 802.11 a/b/g/n
WiFi Hotspot
Bluetooth 4.0
Micro USB
Audio jack 3.5mm
Google Play Store
Gmail
YouTube, Google Maps, GPS
Facebook, Twitter
Audio/video player
FM radio
Calendar, calculator, alarm, clock, game
Blackberry Messenger (BBM), Yes
Battery
Type
Lithium ion 2500 mAh
Advan Vandroid S5G
Advan Vandroid S5G [Gambar: tabloidpulsa.co.id]
Harga Advan Vandroid S5G :
Untuk harga dari ponsel canggih alias ponsel pintar dengan kategori premium.yang diluncurkan oleh pihak Advan ini, ponsel yang memiliki seri Advan Vandroid S5G diatas dijual dengan harga yang dibanderol sekitar Rp.3.500.000,-an

Related Posts

Komentar Via Facebook

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel