Harga Samsung Rugby smart ,Spesifikasi dan Review

Harga Samsung Rugby smart ,Spesifikasi dan Review
Setelah sukses dengan ponsel-ponsel pintar berdesain elegant. kini samsung kembali merilis Samsung Rugby smart, adalah Smartphone yang benar-benar cerdas dan kuat.

Ponsel ini hadir dengan standar militer 810F, ponsel ini adalah ponsel yang tangguh, yang bisa bertahan dari suhu dan cuaca yang ekstrim, juga anti debu.

Ponsel ini memiliki kemampuan anti air, yang bisa bertahan hingga setengah jam dengan kedalaman tidak lebih dari satu meter. hebat bukan. !!!
Selain mempunyai ketahanan yang tangguh, ponsel ini memiliki fitur yang juga tidak kalah dengan smartphone pada umumnya, seperti memiliki OS Android 2.3 Gingerbread. dilengkapi dengan layar besar 3.7-inci, dengan jenis Super AMOLED.

Tak hanya menjagokan ketangguhannya, Samsung juga telah membekali Rugby Smart dengan layar 3,7 inci WVGA super AMOLED, kamera 5 MP di bagian belakang yang dapat merekam video dalam kualitas High Definition, kamera 1,3 megapiksel yang terletak di depan, slot kartu memori microSD up to 32 GB dan 4GB internal memori.
Ponsel ini mengusung kamera berkekuatan 5MP, yang juga hadir dengan fitur autofocus dan kehadiran LED flash. dan memiliki kamera kedua dengan 1,3MP.

Untuk penyimpanan terbilang besar, yaitu kapasitas internalnya 4GB, dan bisa ditambah dengan slot microSD hingga kapasitas 32GB.

Spesifikasi Samsung Rugby smart :

Jaringan
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network UMTS 850 / 1900
Sistem Operasi
Android 2.3 Gingerbread
Layar
3.7 inci, jenis Super AMOLED Touchscreen Size & 16M Colors & 480x800 Pixels
Camera
5 MP, dengan LED Flash dan Autofocus
1.3 Megapixels
Memory
 Internal 4GB
microSD Up to 32GB
Other
Accelerometer, Proximity Sensor, HTML 5. WAP 2.0, Adobe Flash
SMS, MMS, Email, Push Email, IM,   Bluetooth, USB microUSB 2.0, WLAN - 802.11 Wi-Fi b/g/n, DLNA GPS, 3G, Radio FM, Android Market, 810F Standards, Water-Resistant, Ruggedized, Shock Proof, Temperature Proof, Adobe Flash, Digital Compas, anti air dan anti debu.
GPRS Class 12 (4+1/3+2/2+3/1+4 slots), 32 - 48 kbps HSDPA, HSUPA, WLAN, Bluetooth, USB v2.0 microUSB
Battery
Li-Ion 1650mAh Standard Battery

Dan, rumor tentang OS nya yang masih Android 2.3 Gingerbread, kemungkinan besar upgrade ke android 4.0 ice sandwich akan segera menyusul.

Untuk harga ponsel ini, kami akan segera memberi tahu info harga Samsung Rugby smart ini, setelah harganya diumumkan..
Komentar Via Facebook

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel