Manfaat Root pada Ponsel Android
Setelah mengetahui Apa Itu Root pada Android, maka sekarang lamoera.net akan coba mengulas tentang Manfaat root pada Android, dan pastinya setelah melakukan root tersebut.
1. Download Aplikasi Lebih Luas
Pertama-tama setelah melakukan Root, maka kita akan Lebih leluasa mendapatkan Download Aplikasi Resmi Android Market dan tentunya lebih luas, apalagi dengan menggunakan aplikasi seperti Market enabler yang memudahkan kita untuk mendownload semua jenis aplikasi tanpa dibatasi oleh regional negara masing-masing.
Catt :2. Full Akses pada File System.
Aplikasi market enabler ini mengharuskan Handheld Android harus telah di root terlebih dahulu.
Kita akan mendapatkan akses penuh dan tanpa adanya notifikasi larangan ( bisa menggunakan Android Debug Bridge (ADB) atau Root Explorer ).
3. Dapat Menjalankan Update Aplikasi Resmi.
Kita tidak akan mendapatkan notifikasi update sebuah aplikasi yang kita download diluar Android Market, karena bukan berasal dari sumber Android market sendiri.
4. Bisa Berbagi Aplikasi.
Pengguna bisa melakukan sharing aplikasi, atau berbagi aplikasi yang ingin dia sebarkan ke pengguna lainnya, dengan Cara hanya perlu masuk ke folder System, lalu copy aplikasi tersebut dan upload di tempat filesharing pengguna.
5. Backup Aplikasi
Setelah melakuka Root, kita bisa menggunakan aplikasi seperti Titanium Backup, dan kita membutuhkan hak akses ke root untuk melakukannya.
6. Lebih Banyak Lagi
Sebenarnya masih banyak manfaat dari Root atau Rooting Android ini, intinya dengan root ini, user berada pada level yang pastinya level tertinggi dan dan mempunyai hak akses tertinggi pada ponsel android tersebut.
Komentar Via Facebook