Harga iRiver Ulala I-K1, Android Dual SIM Dengan Harga 1 Jutaan
Ponsel-ponsel begitu dibanjiri peminat baik itu merk lokal maupun yang ternama, dan kesempatan bagi iRiver yang mana biasa dikenal sebagai produsen perangkat elektronik seperti MP3 player dan juga kamus elektronik.
Dan kali ini iRiver produsen asal Korea ini meluncurkan ponsel pintar dengan tema “Ulala” dan diberi nama dengan seri I-K1.
iRiver Ulala I-K1 adalah ponsel yang didukung oleh prosesor ARM Cortex A5 yang memiliki kecepatan pada CPU-nya1GHz. dan dibekali dengan RAM dengan kapasitas 512MB.
Ponsel yang dirilis iRiver ini berjalan dengan mengandalkan sistem operasi Google, yakni berjalan dengan sistem operasi Android 2.3.5 Gingerbread, yang didukung dengan slot ekspansi berupa microSD dengan kapasitas yang bisa digunakan maksimal 32GB.
Spesifikasi iRiver Ulala I-K1 :
Network
|
Quadband GSM (850/900/1800/1900 MHz)
UMTS 2100 MHz &, 3G
Dual SIM
| |
Processor
|
CPU
|
ARM Cortex A5
|
Os
|
Android
|
Android 2.3.5 Gingerbread
|
Display
|
Type
|
TFT Capacitive Touchscreen
|
Size
|
3.5 inci, HVGA (320×480 piksel)
| |
Camera
|
Primary
|
3.2MP
|
Secondary
|
VGA, Video call
| |
Memory
|
Internal
|
Yes
|
External
|
MicroSD up to 32GB
| |
Features
|
Browser
|
HTML
|
Data
|
HSDPA
EDGE
GPRS
WiFi 802.11 b/g/n, Bluetooth v2.1+EDR, kabel data USB 2.0
audio jack 3.5mm
Polifonik (MP3), MP3/MP4 player
radio FM, Sound recorder, GPS/A-GPS
Google Maps, Google Play Store, GMail, YouTube, Java, Calendar, Calculator, Alarm
Game
MMS, Email, IM
Dimension : 116,5x61x13,2mm;
Weight : 120,7
| |
Battery
|
Type
|
Lithium ion 1500 mAh
|
- Harga iRiver Ulala I-K1 Baru : Rp 1.300.000,-
- Harga iRiver Ulala I-K1 Bekas :
Komentar Via Facebook